Cari Blog Ini

Rabu, 19 Oktober 2016

Summary Routing di Packet Tracer || CrackenEgg' ||

Pengertian
Sumary routing adalah teknik merouting dengan cara meringkas tabel routing pada setiap network yang akan dituju. Intinya adalah Ringkasan pada tabel routing supaya kita tidak ke sulitan dalam merouting secara static. 


Keuntungan
1. Dalam merouting static menjadi lebih singkat
2. Tidak perlu mengkonfig ulang pada routing static di router
3. Teknik merouting menjadi lebih cepat



Cara Kongigurasi
Pada Router 14

1. Jabarkan IP menjadi bilangan biner


2. Setelah itu tentukan bilangan biner yang sama, ingat IP network pada router 1 tidak perlu dijabarkan dikarenakan router tersebut sudah direct connected dengan network tersebut. Maka akan didapat :



3. Tentukan IP yang sama tersebut. 10101100 menjadi 172, 00010100 menjadi 20. Jadi IPnya adalah 172.20.0.0/16

4. Setelah itu ubah lagi bilangan biner yang sama tersebut menjadi netmask. Pada teknik Summary, bilangan yang sama itu dikatakan hidup semua walaupun terdapat nilai nol atau nilai yang mati. Maka didapatkan netmask 11111111.1111100.00000000.00000000 = 255.252.0.0

4. Config router

ip route : perintah untuk merouting
172.20.0.0 : Network yang kita ringkas
255.252.0.0 : Netmask pada network yang kita ringkas

172.19.0.2 : Gateway pada router


Tidak ada komentar:

Posting Komentar